Kode Rahasia Seo Blogspot

Kode Rahasia Seo Blogspot

16 Comments

kode rahasia seo
Salam Persahabatan untuk semua blogger. Kali ini saya akan share mengenai kode rahasia seo, sebenarnya kode ini sudah pernah saya bahas...namun kayaknya gak masalah di bahas lagi. Beberapa kawan blogger sering mengeluhkan bahwa blognya memasang beberapa kode yang berhubungan dengan seo, namun hasilnya kurang memuaskan. salah satu kode yang umum dibahas adalah tentang pemasangan meta tags. Terus terang ane juga pasang meta yang katanya seo friendly. Meta tersebut bisa mengindex tag disetiap postingan secara otomatis. Kalau anda tertarik silahkan baca Trik Mudah Pasang Meta Tag di Setiap Postingan Secara Otomatis. Kali ini ane akan berikan script yang mungkin akan membantu blog anda lebih dekat pada yang namanya seo dan setiap kata yang anda ketik dalam postingan, yang sudah tersetting discript akan langsung terindex secara otomatis sebagai anchor link. Seilahkan simak perlahan dan baca cara pemasangannya. Lanjuuuutttt gan.

Masuk ke blog sobat
Klik Rancangan lalu Edit HTML
Jangan dicentang Expand Template Widget alias biarkan saja kosong, karena beberapa template tidak bisa melakukan penyimpanan
Letakkan Kode ini sebelum kode </body> 
Ganti tag tutorial dengan kata kunci yang anda inginkan. Kata kunci ini bersifat case sensitive, artinya bila anda mengetik Tutorial dengan huruf besar pada awal kata, maka kata tutorial dengan huruf kecil tidak akan terbaca. Isi saja dengan satu kata kunci yang sering anda gunakan. Selanjutnya ganti kata blogonol dengan alamat blog anda setelah itu simpan template
Berikut Kode Rahasia Seo Blogspot.
<b:if cond='data:blog.url != data:blog.homepageUrl'><script type='text/javascript'>
function autoLink(){
this.keywdHref = new Object();
this.add = function(keyword, href){
if(keyword.substr(0,1) != &quot; &quot;){keyword = &quot; &quot; + keyword;}
this.keywdHref[keyword] = href;
}
this.createAnchor = function(){
var objs = document.getElementsByTagName(&quot;div&quot;);
for(var i=0; i&lt;objs.length; i++){
var obj = objs[i];
if(obj.className.indexOf(&quot;post-body&quot;)&gt;-1){
var content = obj.innerHTML;
for(var keyword in this.keywdHref){
var href = this.keywdHref[keyword];
var newstr = content.replace(keyword, &quot;&lt;a href=&#39;&quot;+href+&quot;&#39;&gt;&quot;+keyword+&quot;&lt;/a&gt;&quot;, &quot;gi&quot;);
obj.innerHTML = newstr;
content = newstr;
}
}
}
}
this.startScript = function(){
var onLoad = window.onload;
window.onload = function(){
if(onLoad){onLoad();}
setTimeout(&quot;f.createAnchor()&quot;, 100);
}
}
}
</script>
<script type='text/javascript'>
var f = new autoLink();
f.add(&quot;tutorial&quot;, &quot;http://blogonol.blogspot.com/&quot;);
f.startScript();
</script></b:if>

Saya mengucapkan Terima Kasih dan salut yang sedalam-dalamnya kepada bang daenk yang telah berbaik hati memberikan kode rahasia seo ini. Semoga apa yang dilakukan dapat bermanfaat bagi semua dan selalu mendapat berkah Tuhan....amin


keep spirits and do the best
Mau belajar trick dan tips blogging lengkap dan mudah?... BACA DI SINI

About the Author

Blogonol adalah Blog - 0 atau blog kosong dengan konten tutorial blog, seo, widget, template gratis, dan blog info yang dikonsep secara sederhana untuk belajar membangun blog yang lebih baik.